Jumat, 14 Januari 2022

Dirimu hidupku

 Memandangmu mengingatkanku tentang keindahan dunia yang Selama ini kurasa hampa dan sempit.

Membaca tentangmu meluruhkan kepedihan hidupku, seolah kini ku bergejolak bangkit dari ketidakberdayaan.

Memahami mu mengajarkanku akan hinanya diriku, sehingga ku tertatih tatih untuk bisa pantas denganmu,,, mengharapkan mu adalah hal terindah dalam hidupku, sehingga tak ada do'a yang lupa untuk ku sematkan namamu.

 Namun, memilikimu adalah hal yang tak bisa ku pastikan, penuh kemustahilan.

Tapi ku ikhlaskan Tuhan yang memutuskan.

Tidak ada komentar:

Posting Komentar